Media Pembentukan Sosialisasi Menyimpang :
- Keluarga
- Keluarga inti / Nuclear family / keluarga batih : keluarga yang terdiri dari aah , ibu dan anak baik anak kandung anak angkat dan anak tiri yang belum menikah.
- Keluarga luas/ extended family : keluarga yang terdiri beberapa keluarga inti yang masih mempunyai hubungan darah.
- Lingkunan Tempat Tinggal
- Lingkungan sangat berpengaruh, lingkungan yang baik kecenderungan bebuat yang positif sehingga mempengaruhi kepribadian.
- Lingkungan yang jelek akan berpengaruh pada tindakan kriminal seperti pencurian, perampokan, pembunuhan, narkoba, dll
- Kelompok Bermain
- Lingkungan sekolah, lingkungan bermain dapat berpengaruh terhadap perilaku individu dapat positif dan dapat pula negatif .
- Media massa : cetak maupun elektronik sangat besar bahkan sekarang sangat dominan seperti internet tanyangan pornografi , pornoaksi dan kekerasan membentuk 'Otak' seseorang terbentuk menyimpang.
0 komentar:
Posting Komentar