Jumat, 05 November 2010

Jaringan Tumbuhan

. Jumat, 05 November 2010
0 komentar

Mahluk hidup dikelompokkan atas mahluk hidup bersel satu atau disebut juga uniseluler dan mahluk hidup bersel banyak atau disebut juga multiseluler.

Mahluk hidup multiseluler terdiri atas sekelompok sel yang membentuk jaringan, jaringan tersebut berkumpul menbentuk organ dan organ akan berkumpul membentuk sistem organ dan akhirnya sistem organ berkumpul menjadi suatu individu.

Jaringan tumbuhan berdasarkan aktifitas pembelahannya terbagi atas:
  1. Jaringan Meristem
  2. Jaringan Dewasa 

Jaringan - jaringan tanaman tersebut akan berkumpul dan bekerja sama membentuk organ. Organ yang terdapat dalam tanaman berupa akar, batang, dan daun sedangkan bunga merupakan perkembangan lanjutan dari daun sedangkan buah merupakan lanjutan dari bunga.

0 komentar:

 
 
 
 
Using Xclear | Bloggerized by Themescook | Edited by Leonheart